Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia UMS

Prestasi

SELAMAT! Tim HMP PBSI FKIP UMS Lolos Seleksi SubProposal PPK Ormawa

PPK Ormawa merupakan salah satu implementasi dari kebijakan Kemendikbudristek sebab mahasiswa dapat berlatih menjadi pemimpin transformasional dalam menyelesaikan berbagai permasalahan di masyarakat. PPK Ormawa adalah program penguatan kapasitas Ormawa melalui serangkaian proses pembinaan Ormawa oleh Perguruan Tinggi yang diimplementasikan dalam program pengabdian dan pemberdayaan masyarakat. Proposal yang diajukan oleh Perguruan Tinggi merupakan kumpulan dari berbagai […]

SELAMAT! Tim HMP PBSI FKIP UMS Lolos Seleksi SubProposal PPK Ormawa Read More »

Tiga Mahasiswi PBSI FKIP UMS Menyabet Kejuaraan Lomba Tingkat Nasional

Mahasiswi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia (PBSI), Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Muhammadiyah Surakarta memenangkan lomba dengan tema “Revitalisasi Identitas Mahasiswa sebagai Penerus Bangsa melalui Akulturasi Bahasa dan Sastra Indonesia”. Lomba tersebut diadakan oleh Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Ahmad Dahlan. Adapun ketiga mahasiswi tersebut yaitu Fajry Annur, memperoleh juara satu dan mendapatkan

Tiga Mahasiswi PBSI FKIP UMS Menyabet Kejuaraan Lomba Tingkat Nasional Read More »

Raih Medali Emas Nasional Taekwondo

Masa pandemi covid-19 tidak menyurutkan semangat bagi mereka yang ingin menorehkan prestasi. Salah satunya adalah Janatin Alfafa, mahasiswi berprestasi yang berhasil meraih medali emas pada Kejuaraan Nasional Taekwondo Poomsae Individual Senior Putri Taegeuk. Kejuaraan ini dilaksanakan pada tanggal 15-17 Agustus 2021 secara daring dalam rangka memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia. Taekwondo merupakan olahraga beladiri yang

Raih Medali Emas Nasional Taekwondo Read More »

PBSI Menyabet Mendali Perak Di PIMTANAS 2021

Lulusan Perguruan Tinggi dituntut untuk memiliki academic knowledge, skill of thinking, management skill, dan communication skill. Kekurangan atas salah satu dari keempat keterampilan/kemahiran tersebut dapat menyebabkan berkurangnya mutu lulusan. Sinergisme akan tercermin melalui kemampuan lulusan dalam kecepatan menemukan solusi atas persoalan yang dihadapinya. Dengan demikian, pemikiran dan perilaku yang ditunjukkan mahasiswa akan bersifat kreatif (unik

PBSI Menyabet Mendali Perak Di PIMTANAS 2021 Read More »

Mahasiswa PBSI Mengantongi Mendali Perunggu Dan Penata Panggung Terbaik

Lembaga Seni Budaya dan Olahraga (LSBO) Pimpinan Pusat Muhammadiyah mengadakan lomba seni budaya antara lain: baca puisi putra dan putri, monolog, vokal grup, menyanyi Pop putra dan Putri, murottal putra dan putri, melukis kaligrafi, cipta puisi, dan cipta cerpen. Lomba ini diikuti oleh mahasiswa perguruan tinggi Muhammadiyah dan Aisyiyah seluruh Indonesia. Lomba ini diadakan dari

Mahasiswa PBSI Mengantongi Mendali Perunggu Dan Penata Panggung Terbaik Read More »

Mahasiswa PBSI Mendominasi Perolehan PKM-RSH Pada Kompetisi PKM PTM-A

Mahasiswa PBSI kembali meraih prestasi luar biasa pada kegiatan skala nasional. Prestasi tersebut datang dari kompetisi PKM antar Perguruan Tinggi Muhammadiyah yang diselenggarakan langsung oleh Pusat Prestasi Mahasiswa PTMA. Seluruh perolehan prestasi tersebut datang dari PKM-RSH.  Dani Anwar Hadi mendapatkan Juara 2, Vitria Indriyani mendapatkan Juara 3 dan Niken Thalia mendapatkan Juara 4. Perolehan tersebut

Mahasiswa PBSI Mendominasi Perolehan PKM-RSH Pada Kompetisi PKM PTM-A Read More »

TIM HIT PBSI Lakukan Pengabdian Bertemakan Literasi Dasar di Sekolah Muhammadiyah Baturan

Tim riset Hibah Intregasi Tridharma (HIT) PBSI FKIP UMS yang diketuai oleh Dr. Laili Etika Rahmawati, M.Pd. dengan anggota TIM sejumlah 6 orang melaksanakan pengabdian masyarakat mengenai “Pemanfaatan Bahan Bacaan Terbitan Kemdikbud sebagai Sarana Literasi Baca-Tulis Siswa SD Muhammadiyah Baturan, Kabupaten Karanganyar”. Pengabdian masyarakat ini merupakan luaran dari penelitian Hibah Intregasi Tridharma (HIT) Universitas Muhammadiyah

TIM HIT PBSI Lakukan Pengabdian Bertemakan Literasi Dasar di Sekolah Muhammadiyah Baturan Read More »

Scroll to Top